Rabu, 21 Agustus 2013

Paguyuban Kristiani

Salam sejahtera.
Prakata: Blog ini sengaja dibuat untuk komunikasi para anggota paguyuban kristiani. Hali ini dipandang perlu, unt efektifitas kegiatan dan info. Olkeh karena itu, setiap angota dan jua mereka yg sama sepandangan bisa ambil bagian. Terlebih itu, meningkatkan pertumbuhan iman. Kepada para anggota paguyuban , mari kita berpartisipasi

Acara Natal -TH Baru 2013/ 2014
Ada rencana membentuk koor kolosal unt persiapan Natal 2013 tk provinsi. Hal ini dirindukan unt kemuliaan nama Tuhan. Bagaimana realisasinya?
Koor kolosal ini direncanaka beranggota 100-150 orang. Keanggotaan paguyuban Semarang Barat. Peserta dianggap sudah mahir tangga nada dan not, maka latihan terprogram hanya 4-5 kali pertemuan. Pelatih dicari profesional. Tempat yg nyaman dan mampu menampung peserta koor paling tepat di Gereja Bongsari / aula. Pemusik diambil dari sekolah yang punya kompetensi musik. Paling tepat SD Tritunggal. Oleh karena itu mari kita dukung dan berpartisipasi. Kapan dimulai ? SAetelah pelatih dan pemusik ditemukan. Sekitar Oktober 2013. Ayo, doakan dan dukung.

Paparan:
Dalam setiap latihan koor yg diikuti 100-150 orang membutuhkan rasa keterpanggilan bagi setiap pesertanya. Tentu saja kegiatan pelayanan ini diusahakan tidak mengganggu tugas guru dalam mengajar. Oleh karena itu, kegiatan ini akan kita laksanakan pada hari JUMAT, pukul 10.30. Alasannya, pada saat itulah kegiatan KBM telah selesai, peserta punya waktu luang 11.00-12.30. Pemanfaatan waktu seefektif mungkin untuk menghindari luang yg terbuang. Tentu saja diperlukan disiplin peserta agar penggunaan waktu efektif benar.
Dalam pelatihan koor bersama, dibutuhkan tempat dan minum sederhana dan dipandang perlu disediakan snack penambah tenaga. Demikian pula kita memanggil pelatih profesional yg mumpuni dengan biaya terjangkau. Dari mana dana itu tersedia? Hanya berharap pada Tuhan lewat tangan-tangan yang mengasihi Tuhan. Kiranya jadi berkat kita semua.